studio game

4 Studio Game Indonesia Akan Ikuti Indie Games Accelerator Global

Indie Games Accelerator (IGA) 2024 telah menyeleksi 24 developer game indie Asia-Pasifik, termasuk empat studio game dari Indonesia: Algorocks, Dreams Studio, Lentera Nusantara dan Own Games. Genre game dalam program global ini begitu bervariasi, dari teka-teki, RPG, hingga edukasi. Sepanjang sepuluh minggu, program Google Play ini akan menghubungkan 60 studio game indie dari seluruh dunia dengan berbagai produk terbaik Google — termasuk sejumlah alat AI dan Cloud — dan jaringan mentor global yang memiliki pengetahuan mendalam tentang cara sukses di ...