sekolah

Lenovo Indonesia donasi laptop dan PC ke sekolah. (Lenovo)

Kembangkan Computer Lab for Education, Lenovo Donasi Ratusan Laptop dan PC ke Sekolah

Lenovo serius mengembangkan komitmennya untuk Computer Lab for Education. Perusahaan teknologi tersebut kini melakukan donasi ratusan unit laptop dan PC untuk beberapa sekolah di Tanah Air. Dalam misi Smarter Technology for All, Lenovo secara aktif mendukung masyarakat Indonesia melalui kemajuan dan kepintaran perangkat yang dimiliki. Lenovo kembali menegaskan misi berkelanjutannya tersebut dengan memberikan kemudahan akses terhadap teknologi dan pendidikan bagi pelajar di Indonesia. Khusus di tahun 2024 ini, Lenovo melalui Computer Lab for Education kembali mendonasikan komputer dan laptop gratis ...